spot_img

Tahap Pemasangan Atap Asrama Putra Tahfizh Al-Qur’an Markaz Imam Malik

Pembangunan asrama Putra Tahfizh Al-Qur’an Markaz Imam Malik telah sampai pada tahap pemasangan atap yang sebelumnya telah merampungkan pemasangan rangka atap. Pada pagi tadi (24/5) setelah merampungkan seluruh rangka atap asrama, para pekerja telah beralih ke tahap pemasangan atap.

asrama (1) asrama (3) asrama

Allah Ta’ala berfirman,

قُلْ إِنَّ رَبِّي يَبْسُطُ الرِّزْقَ لِمَنْ يَشَاءُ مِنْ عِبَادِهِ وَيَقْدِرُ لَهُ وَمَا أَنْفَقْتُمْ مِنْ شَيْءٍ فَهُوَ يُخْلِفُهُ وَهُوَ خَيْرُ الرَّازِقِينَ

Katakanlah: “Sesungguhnya Tuhanku melapangkan rezki bagi siapa yang dikehendaki-Nya di antara hamba-hamba-Nya dan menyempitkan bagi (siapa yang dikehendaki-Nya).” Dan barang apa saja yang kamu nafkahkan, maka Allah akan menggantinya dan Dia-lah Pemberi rezki yang sebaik-baiknya.” (QS. Saba’: 39)

Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

مَا نَقَصَتْ صَدَقَةٌ مِنْ مَالٍ

Sedekah tidaklah mengurangi harta.” (HR. Muslim, no. 2588)

Makna hadits di atas sebagaimana dijelaskan oleh Yahya bin Syarf An Nawawi rahimahullah ada dua penafsiran:

  • Harta tersebut akan diberkahi dan akan dihilangkan berbagai dampak bahaya padanya. Kekurangan harta tersebut akan ditutup dengan keberkahannya. Secara inderawi dan realita bisa dirasakan.
  • Walaupun secara bentuk harta tersebut berkurang, namun kekurangan tadi akan ditutup dengan pahala di sisi Allah dan akan terus ditambah dengan kelipatan yang amat banyak. (Syarh Shahih Muslim, 16: 128)


INGIN PAHALA JARIYAH YANG TERUS MENGALIR?

Dukung program-program Markaz Imam Malik. Kirim donasi anda ke salah satu rekening di bawah ini:

  • REKENING DONATUR BULANAN / UMUM via:
    BNI SYARIAH
    043 54 02 885
    Atas nama Yayasan Imam Malik
  • REKENING PEMBANGUNAN ASRAMA TAHFIZH MIM VIA:
    BANK BNI SYARIAH
    444 2424 224
    A.N. BPK HARMAN TAJANG QQ YAYASAN IMAM MALIK
  • SEDEKAH HIDANGAN BUKA PUASA SUNNAH HARI SENIN DI MASJID NURUL HIKMAH MARKAZ IMAM MALIK VIA :
    BANK BNI SYARIAH
    44 14 14 14 11
    a.n BPK HARMAN TAJANG QQ YAYASAN IMAM MALIK.

Related Articles

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.